oleh

Jason Villa Di Lembang Dengan Private Pool Tema Taman Bali Tropis

-Villa-1,376 views

Bandung – Mendapatkan tempat menginap yang nyaman dan fasilitas lengkap saat mengadakan acara berlibur ke luar kota adalah dambaan setiap wisatawan. ditambah lagi dengan lokasi penginapan yang strategis menjangkau banyak destinasi menarik sudah pasti menjadi incaran banyak orang. Salah satu villa di lembang dengan private pool yang menjadi rebutan para calon wisatawan adalah villa jason lembang.

Ada beberapa alasan para wisatwan memilih villa kategori 3 kamar tidur ini untuk dijadikan tempat tinggal sementara sasat berlibur di kawasan lembang bandung. diantaranya :

  1. Design villa yang cantik,menarik, Halaman Belakang luas dan sudah tersedia kolam renang pribadi Dan playground untuk anak-anak Bertema Taman Bali Tropis, yang pastinya sejuk dan adem
  2. Lokasi dekat dengan tempat wisata populer seperti kebun binatang lembang park and zoo – dusun bambu leasure park – air terjung pelangi – farm house – the great asia afrika dan masih banyak lagi tujuan wisata menarik lain nya

Fasilitas dan kapasitas villa jason istana bunga lembang

Adapun fasilitas yang disediakan villa di lembang dengan private pool yang beralamat di komplek vila istana bunga ini layak nya rumah tinggal pribadi , sangat nyaman dijadikan tempat menginap keluarga seperti :

Baca Juga : Villa Di Lembang Private Pool Untuk Rombongan

  • Bangunan 2 lantai
  • 3 Kamar tidur ( 1 kamar tidur di lantai 1 2 & kamar tidur di lantai 2
  • 2 Kamar mandi sudah di lengkapi water heater terlelat di lantai 1
  • Dapur dan alat kelengkapan untuk memasak seperti kompot + gas – lemari es – disepenser + air mineral 1 galon/malam – peralatan makan & minum – alat barbeque
  • Balkon untuk bersantai
  • Kolam renang + taman yang luas + playground
  • Area parkir untuk 4 mobil lebih
  • Kapasitas ideal untuk 8 orang ( maksimal 12 orang dengan asumsi menambah extrabed dan dikenakan additional charge )
  • Harga sewa villa jason Rp 3.000.000 weekdays – Rp 3.500.000 weekend ( tidak berlaku untuk hari-hari besar )

Alamat dan reservasi

Untuk menemukan villa di lembang dengan private pool ini cukup mudah, seperti yang sudah disebutkan diatas dekat kebun binatang lembang park and zoo yang hanya berjarak kurang lebih 1 1/2 kilometer saja. Alamat lengkap jalan kolonel masturi km 9 parongpong bandung barat komplek vila istana bunga.

Untuk pemesanan villa jason ini sangat disarankan jauh-jauh hari, karena tipe penginapan dan fasilitas seperti villa ini unit nya tidak banyak. Cara pemesanan bisa mengisi contoh format sebagai berikut :

# Nama anda # Villa jason # tanggal check in & check out # jumlah orang # kemudian kirim ke nomor WhatsApp Rijal maulana 0819679834 atau ibu Nia 081122335594 kemudian anda akan mendapat jawaban ketersedian villa di tanggal yang sudah di tentukan.

Jika masih tersedia sesuai tanggal yang di ingin prosedur selanjut nya mengirimkan booking fee Dp sebesar 30% dari nominal harga sewa yang sudah disebutkan diatas dan sisan pembayaran dilunasi pada saat check in.

News Feed